Kamis, 23 Februari 2012

Cara Mudah Membuat Larutan Kimia Dalam Laboratarium


Larutan Yodium

Larutkan 1,3g Yodium( I ) dan 2,5g Kalium Yodida( KI ) dalam kira-kira 10ml air. Kemudian tambahkan air sampai menjadi 100ml.

Larutan Yodium untuk reaksi Yodoform

Larutkan 10g Yodium( I ) dan 20g Kalium Yodida( KI ) dalam 80g air.

Larutan Amilum

Masukkan 1g Amilum ke dalam kira-kira 10ml air, kemudian mengaduk terus-menerus. Lalu tambahkan lalutan tersebut ke dalam 200ml air panas. Lanjutkan panaskan, mengaduk sampai warna berubah bening.
Perhatikan : Beburapa macam amilum mengandung gulkosa, harus hati-hati.
(Kalau mengandung gulkosa, beraksi dengan Larutan Fehling.)

Larutan Tollens

Membuat Larutan 2ml AgNO3 5%. Kemudian teteskan 1tetes NaOH. Lalu teteskan NH4OH 6M ke dalam Larutan tersebut sampai warna menjadi bening.
Perhatikan : Larutan Tollens itu tidak boleh disimpan selama lebih 1hari.
Sebelum mau pakai, baru membuat LarutanTollens.

Larutan BTB (Boromotimol Biru)
Larutkan 0,1-1g BTB dalam 20ml Etanol 90-95%. Kemudian tambahkan air sampai menjadi 100ml.

Lartan TB (Timol Biru)
Larutkan 0,1g Timol Biru dalam 20ml Etanol 90-95%, kemudian tambahkan air sampai menjadi 100ml.

Larutan Fenolftalin

Larutan 0,1-1,0g Fenolftalin dalam 90ml Etanol 95%, kemudian tambahkan air sampai menjadi 100ml.

Larutan MJ (Metil Jingga)
Larutkan 0,1g Metil Jingga dalam air sampai menjadi 100ml.

Larutan MM (Metil Merah)
Larutkan 0,2g Metil Merah dalam 90ml Etanol 95%, kemudian tambahkan air sampai menjadi 100ml.

Larutan Fehling

Fehling A

Larutkan 3,5g Tembaga Sulfat (CuSO45H2O) dalam air sampai menjadi 50ml.

Fehling B

Larutkan 17,3g Kalium-Natrium Tartrat (KNaC4H4O64H2O) dan 5g Natrium Hidorokisada (NaOH) dalam air sampai menjadi 50ml.

Cara pakai

Sebelum praktek, Campur A dan B dengan sama ukurannya. Larutan Fehling teidak boleh simpan lama, karena itu campur A dan B sebelum praktek. (Hanya untuk 1 kali praktek)

Kamis, 16 Februari 2012

PERINGATAN HARI LINGKUNGAN DAN KEGIATAN SMADA PROBOLINGGO


1. Hari Habita ( tanggal 5 Oktober )
- Kegiatan Konservasi lahan kering di PPLH Siloleman Trawas
- Implementasi Materi PLH / Bedol Sekolah Sapikerep
2. Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional ( tanggal 5 Nopember )
- Konservasi lahan Basah / tanam mangrove bersama Sekolah binaan
- Nonton Bareng Film Lingkungan Di TWSL
3. Hari Ozon Sedunia ( tanggal 16 September )
- Lomba Cipta lagu Adiwiyata SMADA PROBOLINGGO
4. Hari Pencanangan Gerakan Sejuta Pohon ( Tanggal 10 Januari )
- Penanaman sejuta Pohon di Taman Wisata Studi Lingkungan (TWSL)
5. Hari Lahan Basah (tanggal 2 Pebruari)
- Penanbahan pembuatan Biopori di lingkungan sekolah
6. Hari Lingkungan Hidup Sedunia ( tanggal 5 Juni )
- Pengurangan polutan dan Cut Emissition ( mengumpulan Rekening listrik/PDAM) 
- Mengikuti Kemah Hijau 
7. Hari Air (tanggal 22 Maret)
- PROKASI ( Program Kali Bersih )
8. Hari Bumi (tanggal 22 April)
- Pembuatan Edaran ke masyarakat untuk mematikan lampu 60 menit ( Earth Hour )
9. Hari sampah (tanggal 21 Februari)
- Lombah Kelas Bestari dan taman kelas 6 bulan sekali



Minggu, 12 Februari 2012

Pertamina Foundation menggagas Program Sekolah Sobat Bumi (SSB).

"Sekolah Sobat Bumi ini seperti 'multi level marketing', sekolah yang sudah bagus akan berbagi dan direplikasi ke sekolah-sekolah yang lain," kata Direktur Eksekutif Pertamina Foundation, Nina Nurlina Pramono, saat penandatanganan Nota Kesepahaman antara Pertamina Foundation dengan Satgas REDD+. Program ini dilaksanakan atas dukungan Satuan Tugas Reducing Emission from Deforestation and Forest Degradation Plus (Satgas REDD+
"Saya sambut baik program ini, kami dukung karena perubahan dimulai dari pendidikan terutama anak-anak dan ibu-ibu," kata Ketua Satgas REDD+, Kuntoro Mangkusubroto.Pelaksanaan Program SSB akan tersebar di delapan provinsi yakni, DKI Jakarta, Jawa Barat, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Bali, Riau, Lampung, dan Kalimantan Timur.
Total Program SSB ada 17 SSB Champion dari berbagai jenjang, yakni SD tujuh sekolah, SMP lima sekolah, dan SMA lima sekolah yang merupakan peraih penghargaan Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup.Melalui kerjasama tersebut diharapkan dalam kurun waktu tiga tahun akan muncul 170 sekolah hijau yang tersebar dari hasil binaan 17 SSB Champion.
Program ini menggelontorkan dana sekitar 10 miliar untuk 17 SSB untuk berbagai program sesuai wilayah, seperti pelatihan, mobilitas, dan lain-lain. Jakarta (ANTARA News News)